News

citefactor-journal-indexing

Journal Gamaliel : Practical Theology

Gamaliel merupakan salah satu tokoh pada Perjanjian Baru. Kisah Para Rasul 5 : 38-39, merupakan salah satu nasehat dari gamaliel mengenai satu prinsip Kebenaran yaitu : apabila sesuatu berasal dari Allah pasti tidak akan lenyap. Kebenaran yang sejati adalah berasal dari kebenaran Allah. Jurnal Gamaliel memberikan gambaran di bidang penelitian, review, dan deskripsi dari ilmu Teologi Kristen dengan fokus pada permasalahan Teologi Praktika. Kaum akademisi, profesional, dan para cendekiawan dapat memberikan kontribusinya kepada perkembangan jurnal ini. Proses seleksi jurnal dilakukan oleh editor dan dilakukan review oleh blind review untuk memastikan kebenaran, keabsahan, dan keobjektifan jurnal-jurnal yang di terbitkan.

URL: http://jurnal.stt-gamaliel.ac.id/index.php/gamaliel

Keywords: Kristen, Teologi, Praktika

ISSN: 2656-2332

EISSN:2656-2367

Subject: Social Sciences

Publisher: Yayasan Gamaliel

Year: 2019

Country: Indonesia

Views: 1031 Research Paper Indexed by Citefactor - Not Available













Author Ratings

Search


Advance Search

Get Eoi for your journal/conference/thesis paper.

Note: Get EOI for Journal/Conference/ Thesis paper.
(contact: eoi@citefactor.org).

citefactor-paper-indexing

Share With Us












Directory Indexing of International Research Journals